Terdapat peristiwa menarik di skuad Chelsea pada bursa transfer musim panas 2023 salah satu tren yang tampak adalah pemain-pemain yang hijrah ke Arab Saudi, dengan empat nama siap meninggalkan London Barat.

AS Roma Berminat Meminjam Gianluca Scamacca dari West Ham, West Ham Ingin Lepas Permanen
AS Roma telah menjadikan Gianluca Scamacca sebagai salah satu target utama mereka dalam bursa transfer. Namun, upaya Giallorossi untuk merekrut striker berusia 24 tahun asal Italia tersebut dari West Ham tidaklah mudah.